Makanan Khas Palembang Ini Bisa Jadi Pilihan Oleh-oleh Lho

Makanan Khas Palembang Ini Bisa Jadi Pilihan Oleh-oleh Lho

Jika kami mendengarkan kata palembang pastinya kamu akan mengingat nya deng khas mereka yakni pempek. bahkan makanan ini sudah sangat terkenal di seluruh Indonesia. walaupun begitu palembang juga memiliki kuliner lain nya yang sangat unik dan enak

Ketika kamu jalan jalan di kota palembang jangan cuman hanya mencicipi pempek nya saja ya, kamu juga bisa kok menimakti makanan yang lain dari palembang yang tidak kalah jauh dari kota lain nya. ini lah beberapa makanan yang cocok kamu coba

1. Kemplang bakar
Kemplang ini sejenis kerupuk juga loh guys, cuman ini bahan nya dari ikan semuanya kha sumatera selatan. kemplang ini memiliki juga memiliki 2 bentuk yakni lonjong dan bulat. dan di dasari dengan permukaan yang rata sehingga tidak seperti kerupuk lain nya. kemplang ini
memiliki tekstur yang mudah di kunyah, yang unik nya lagi Kemplang ini di masak dengan cara di bakar

2. Lempok durian
Lempok durian ini adalah dodol yang didasari durian dan gula. jika kamu ingin membuat lempok ini kamu harus bisa memiliki keterampilan sehingga bisa membuat nya menjadi makanan yang sangat unik dan sempurna

3. Kue maksuba
Namanya unik kan, tapi bagi warga pelembang ini kue ini sudah menjadi kue terfavorit apa lagi pas di hari hari besar. bentuk dari kue ini seperti kue lapis. jadi jika anda lagi sedang di palembang pastinya kamu coba kue ini ya rasa nya di jamin enak yang tidak tertahankan.

Kelezatan pempek Kenari

Berbicara tentang kuliner di indonesia, tidak lengkap jika tidak mencicipi makanan khas palembang, pempek. makanan ini memiliki banyak penggemar karena makanan ini memiliki rasa yang enak.

Salah satu restoran di palembang menyediakan makanan khas palembang yaitu restoran pempek kenari. lokasi restoran ini di kelapa dua, Tanggerang. Restoran ini menyediakan beragam olahan pempek yang dapat anda cicipi, seperti pempek kapal selam, pempek lenjer, pempek kulit, dan pempek lenggang.

Makanan yang banyak di gemari ini berbahan dasar sagu dan juga ikan, di restoran pempek kenari ini memiliki olahan sagu dan juga ikan yang pas. pempek yang terdapat di restoran kenari bertekstur lembuat, dan juga tidak alot, serta rasa ikannya begitu terasa.

Selain pempeknya, kuah yang di sediakan di restoran kenari juga sangat unik, perpaduan antara rasa pedas dan juga manis nya sangat lah pas membuat pempek di restoran ini terasa berbeda dengan yang lainnya, kelezatan pempek kenari membuat restoran ini ttidak pernah telihat sepi pengunjungnya.

Di restoran kenari juga menyediakan menu lain selain menu andalannya seperti, pindang, tekwan, nasi goreng, dan juga masih banyak menu lainnya.

Harga yang di tawarkan oleh restoran kenari ini juga terbilang terjangkau, harganya berkitar dari 5 sampai dengan 20 ribu rupiah. kemudian jam operasi restoran ini di mulai dari jam 10.00 pagi sampai dengan jam 09.00 malam.