Keunggulan Skill Pertama Hanabi Dengan Item Bloodlust Axe

Hanabi, Mobile Legends, Seputar Games Terkini

Trikmainpoker – Pada update patch terakhir 1.3.36. Hanabi mengalami penurunan pada skill pertamanya, dimana persentasi lifesteal yang diperoleh lebih sedikit.

Max lifesteal yang didapatkan oleh Hanabi di patch kali ini hanya mendapatkan 15% sebelumnya mendapatkan 25% lifesteal.

Lifeestal yang didapat Hanabi mengalami banyak penurunan dan ini sangat terasa sekali jika anda mengunakannya.

Maka begitu, hal ini membuat para player hanabi harus memikirkan dua kali lagi untuk membeli item lifesteal jika mengunakan hero ini.

Jika skill petamanya diaktifkan, Hanabi akan memberikan bounce damege kepada tiga musuh yang berada didekat target utama yang diserang oleh Hanabi.

Adanya Damage pantulan yang diberikan maka bounce yang diberikan maka spellvamp bisa bekerja secara aktif dengan adanya damage dari skill pertama.

Lifesteal yang aktif hanya untuk damage kepada target pertama yang berada didepannya, karena terhitung sebagai basic ATK. Akan tetapi pantulan damage yang diberikan tetap terhitung sebagai skill untuk mengaktifkan spell vamp nya.

Untuk hal ini maka item Bloodlust Axe yang bisa bekerja dengan skill pertama dari Hanabi.

Bloodlust Axe mampu memberikan 20% Spell Vamp, Skill pertama Hanabi mampu menyerang 3 musuh sekaligus jadi spell vampt yang kalian dapatkan juga akan lebih tinggi.

Untuk memperlengkap dan menambah critical damage pada skill pertamanya, kalian bisa menambah item seperti Berseker’s Fury.

Berseker’s Fury item yang bisa menambah critical damage menjadi lebih tinggi, semakin tinggi damage yang didapat semakin tinggi pula spell vamp yang kalian dapatkan.